Posts

Pengelolaan Kredit Penjualan

Image
Agar terjadi peningkatan usaha yang semakin baik dalam pengelolaan penagihan perlu aturan main yang dilaksanakan dengan konsisten. Di dalam pengelolaan piutang penjualan yang harus diperhatikan adalah kaidah manajemen pengelolaan: 1. Perencanaan : mengetahui outlet, melakukan penilaian terhadap outlet, SDM pengelola piutang penjualan, penggunaan lembaga bantuan hukum. 2.Pengorganisasian: dengan cara penyampaian TOP(term of payment) yang benar, pencatatan transaksi yang benar, mengatur kunjungan, 3.Implementasi :melakukan audit di kantor, audit di lapangan, rajin menagih & klasifikasikan tagihan untuk penyelesaian. 4.Controlling : insentif, grafik AR, performance, tanggung jawab dan pemberian plafon. Apa Anda menginginkan “ sahabat ” yang membantu Anda dalam pengelolaan piutang penjualan sehingga terjadi peningkatan usaha yang semakin baik dalam pengelolaan penagihan, dan melakukan tindakan preventif agar perusahaan tidak kebobolan keuangan oleh para pelanggan “nakal”
Sudah agak lama tidak meng-update blog ini, sebagai pengingat dan penyemangat, saya nukilkan epigram dari Goethe: Apapun yang dapat engkau lakukan atau ingin engkau lakukan, rintislah. Di dalam keberanian ada kejeniusan, kekuatan, dan keajaiban. Lakukan sekarang!

Tuhan menginginkan kita menjadi manusia super

Beliau Yang Maha Penyayang menginginkan kita untuk menjadi manusia yang cemerlang. Apa yang terjadi pada kita, sama sekali tidak dimaksudkan untuk berbuat buruk terhadap kita. Ketahuilah bahwa Alam tidak mencipta kecuali dengan tujuan baik (Mario Teguh ) Beliau berkehendak untuk memberikan sebuah pelajaran tentang kebenaran dan keadilan. Agar segala sesuatunya berjalan dengan keseriusan yang cocok dengan keagungan-Nya. Penguasa Alam ini tidak suka tampil sebagai tukang sulap - dengan menjadikan mu sejahtera tanpa alasan yang nyata. (Mario Teguh) Maka, Sejajarkanlah perilaku mu dengan perilaku alam. (Mario Teguh) Di sana ada tangan pengatur yang halus, yang mendorongnya untuk tampil dari balik bentangan tirai yang tidak gelap. Yang terus bekerja dan merambat dengan halus. Suatu gerakan yang akan mengorbitkan kita ke panggung eksistensi. Sampai akhirnya kita mengetahui hakikat diri, menilainya, dan mengerti bahwa kita dilahirkan untuk maju ke garis depan dan mencapai